HENDRIPAL SYUKUR.S.Pd.M.Pd

HENDRIPAL SYUKUR.S.Pd.M.Pd
MY FAMILY

Minggu, 08 Juni 2014



PROFIL KANTOR PERPUSTAKAAN DAN ARSIP
KOTA SUNGAI PENUH PROVINSI JAMBI



Nomor NPP
:
-
Status Lembaga
:
Kantor
SK Lembaga
:
Perwako. No. 49 Th. 2012
Tahun Berdiri
:
2014
Nama Kepala
:
Hendripal, S.Pd
SK Kepala
:
821.23/02/pp-BKD/2014
Alamat Lembaga
:
Jl. Ahmad Yani  No. 01
Desa/ Kelurahan
:
Sungai Penuh
Kecamatan
:
Sungai Penuh
Kabupaten/ Kota
:
Sungai Penuh
Provinsi
:
Jambi
Negara
:
Indonesia
Kode Pos
:
37112
No. Telepon
:
08127447387
No. Faksimil
:
-
URL Website
:
-
E-mail
:
hendripalspd@yahoo.co.id
Status dan Luas Tanah
:
Milik Pemda, seluas 1200 m2
Status dan Luas Gedung
:
Milik Pemda, seluas 800 m2
Jam Buka
:
Senin s.d. Jum’at Pkl.08.00-16.00 Wib
Total Koleksi
:
-
Jumlah SDM
:
16 orang
Total Anggaran APBD 2014
:
Rp. 1.180.000.000,-



Jumlah Perpustakaan yang dibina
:
Perpustakaan kab/ Kota : 1
Perpustakaan Desa/ Kel : 48
Perpustakaan Sekolah     : 98
Perpustakaan rmh. Ibadah : 10
Perpustakaan Perg. Tinggi  : 6
Perpustakaan Khusus           : 4

SEJARAH
Kantor Perpustakaan dan Arsip Kota Sungai Penuh dibentuk pada tahun 2014 berdasarkan Peraturan Walikota Sungai Penuh Nomor 49 Tahun 2014.

VISI DAN MISI
Kantor Perpustakaan dan Arsip Kota Sungai Penuh memiliki visi dan misi kelembagaan yang menunjang visi dan misi dari Kota Sungai Penuh, khususnya dibidang Perpustakaan dan Kearsipan :

 

1.       VISI

Kantor Perpustakaan dan Arsip dalam Melaksanakan Tugas dan Fungsinya mempunyai Visi Sebagai berikut :

Menjadikan Perpustakaan dan Arsip sebagai Pusat Infromasi dan Sumber Belajar Masyarakat Kota Sungi Penuh

2.  M I S I
Untuk mencapai Visi diatas maka Kantor Perpustakaan Kota Sungai Penuh mempunyai Misi Sebagai Berikut :
1.Membina dan mengembangkan Perputakaan sebagai pusat sumber belajar masyarakat.
2.Membina dan mengembangankan penduplikasikan dokumen/arsip daerah.
3. Membina dan meningkatkan kualitas pelayanan perpustakaan.
4. Melestarikan koleksi sebagai hasil budaya daerah.
5. Meningkatkan jumlah pelayanan perpustakaan.
6. Menyelenggarakan informasi perpustakaan.
7. Meningkatkan minat baca masyarakat.

KOLEKSI PERPUSTAKAAN
Berdasarkan jenisnya, koleksi bahan pustaka perpustakaan terdiri dari :
1.    Koleksi tercetak, antara lain :
a.    Koleksi buku teks, yaitu
-          Koleksi nonfiksi       = -
-          Koleksi referens       = -
-          Koleksi fiksi            = -
b.    Koleksi buku referens    = -
c.    Koleksi deposit            = -
2.    Koleksi terbitan berseri, antara lain :
a.    Koleksi majalah (populer dan ilmiah) = -
b.    Koleksi surat kabar (lokal dan nasional)       = -
3.     Koleksi terekam, antara lain :
a.    Koleksi kaset audio       = -
b.    Koleksi CD/VCD/DVD    = -

SDM Perpustakaan
Komposisi SDM tenaga pengelola perpustakaan Kota Sungai Penuh bervariasi mulai dari latar pendidikan SLTA/SMK, Diploma, Strata 1 dan Strata 2.

Anggota Perpustakaan
Perkiraan anggota Perpustakaan dan Arsip Kota Sungai Penuh berasal dari berbagai kalangan masyarakat dengan komposisi sebagai berikut :
Kegiatan-kegiatan Layanan Perpustakaan
1.    Layanan keanggotaan,
2.    Layanan baca di tempat,
3.    Layanan sirkulasi,
4.    Layanan referensi,
5.    Layanan perpustakaan keliling

Kegiatan-Kegiatan Promosi Perpustakaan
1.    Menyelenggarakan sosialisasi dan workshop perpustakaan
2.    Menyelenggarakan Pameran,
3.    Menyelenggarakan lomba,
4.    Menjalin kerjasama dengan berbagai pihak terkait.

Anggaran Perpustakaan
Anggaran perpustakaan berasal dari dana APBD, APBN dan sumber-sumber lainnya, dan untuk tahun anggaran 2014 anggaran APBD untuk Kantor Perpustakaan dan Arsip sebesar Rp.1.180.000.000 ,dengan komposisi persentase alokasi anggaran sebagai berikut :
1.    Pengembangan ADM perkantoran                    =  34%
2.    Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur     = 28%
3.    Peningkatan Disiplin Aparatur                         = 1 %
4.    Peningkatan kapasitas sumber daya aparatur    = 13 %
5.    Peningkatan Pengembangan sistem pelaporan capaian kinerja dan keuangan = 18 %
6.    Pengembangan budaya baca dan pembinaan Perpustakaan = 7 %

Foto Dokumentasi
Hendripal.S.Pd
(Kepala Kantor)
Kepala Kantor bersama
Kasi dan Staf
Ruang Kantor Perpustakaan dan Arsip
Ruang Baca                
Mobil Operasional Kantor


Kondisi Geografis
:
Perbukitan berbatasan dengan hutan TNKS
Luas Wilayah
:
391,50 km2
Jumlah Penduduk
:
85.184 jiwa (2012)
Kepadatan
:
217,8 jiwa/ km2
Dana Alokasi Umum Provinsi
:
Rp. -
Pembagian Administrasi
:
Kecamatan    : 8
Kelurahan     : 5
Desa            : 64
Potensi Daerah
:
Perdagangan, Pendidikan dan jasa